News Ticker

Menu
Diberdayakan oleh Blogger.

Manfaat Melon

Khasiat.net – Untuk anda yang suka makan buah melon tentunya harus tau apa saja Khasiat melon untuk kesehatan tubuh dan kebugaran badan kita. Buah pemilik nama latin Cucumis melo L ini termasuk jenis keluarga labu dan berasal dari negara timur tengah. Melon memliki khasiat bagi penderita stroke dan Jantung, khasiat lain melon antara lain:
Ternyata buah melon selain memiliki rasa yang manis dan segar memiliki banyak manfaat dan khasiat loh bagi kesehatan tubuh manusia, salah satu khasiat hebatnya adalah dapat mengobati penyakit stroke dan mengurangi resiko sakit jantung. Khasiat buah melon lainnya adalah:
•    Buah melon dapat mencegah serangan jantung dan stoke
•    khasiat buah melon dapat mencegah serangan sel-sel kanker karena buah ini mengandung zat karotenoid tinggi yang dapat membunuh sel kanker dalam tubuh manusia
•    khasiat melon juga dapat menunda proses penuaan pada wanita dan dipercaya dapat membuat orang yang rajin mengkonsumsinya menjadi awet muda, hal ini dikarenakan kandungan buah melon terdapat zat Kolagen yang baik bagi kesehatan
•    manfaat buah melon bagi kesehatan juga dipercaya sebagai Penurun panas pada orang yang menderita sakit demam tinggi, karena buah melon mengandung kadar air yang cukup banyak yaitu 95%
•    Manfat melon juga dapat mencegah impotensi pada pria, buah melon juga berkhasiat mengembalikan gairah laki-laki yang telah redup
•    Khasiat buah melon juga dapat menyehatkan mata, Buah melon mengandung vitamin A yang kaya dan berguna bagi kesehatan mata anda.
Tentunya bagi anda yang mengalami masalah buang air besar yang tidak lancar, anda dapat menggunakan khasiat buah melon ini untuk memperlancar BAB anda karena buah melon mengandung tinggi serat yang baik bagi pencernaan.
Bagi penderita asam urat juga dapat merasakan khasiat buah melon, dengan menambahkan air lemon segar kedalam jus melon sudah dapat mengusir sakit asam urat anda.
Itulah beberapa khasiat buah melon yang saya ketahui dari buku-buku kesehatan dan gizi yang sudah saya baca.
Semoga artikel tentang khasiat buah melon dan kandungan gizi yang telah anda baca inidapat bermanfaat bagi kita semua.


Share This:

Post Tags:

Jillur Rahman

I'm Jillur Rahman. A full time web designer. I enjoy to make modern template. I love create blogger template and write about web design, blogger. Now I'm working with Themeforest. You can buy our templates from Themeforest.

1 komentar to ''Manfaat Melon"

ADD COMMENT
  1. Terima kasih informasinya. Sangat bermanfaat. Untuk informasi kesehatan bisa kunjungi Obat Tradisional dan Manfaat Buah Merah senang bisa berbagi

    BalasHapus

  • To add an Emoticons Show Icons
  • To add code Use [pre]code here[/pre]
  • To add an Image Use [img]IMAGE-URL-HERE[/img]
  • To add Youtube video just paste a video link like http://www.youtube.com/watch?v=0x_gnfpL3RM